17

Hari Raya Natal 2025

Selamat Hari Raya Natal 25 Desember 2025

Semoga damai dan kasih Natal menyinari hati, keluarga, dan kehidupan kita semua.

Mari jadikan peringatan kelahiran Yesus Kristus sebagai momentum untuk mempererat tali persaudaraan, menumbuhkan kasih, serta memperkuat semangat melayani dan berbagi dalam kebhinekaan.

Selamat Natal bagi seluruh umat Kristiani. Semoga sukacita dan kedamaian senantiasa menyertai.

37

Hari Ibu

Selamat Hari Ibu 2025

Hari Ibu adalah bentuk penghormatan kepada peran luar biasa yang dimainkan oleh setiap ibu dalam keluarga dan masyarakat.

Mari kita apresiasi perjuangan ibu dalam mendidik, membimbing, dan memberikan kasih sayang tanpa henti bagi generasi bangsa.

“Terima Kasih Ibu, Setiap Pengorbananmu Adalah Cinta yang Abadi.”

36

Hari Anti Korupsi Sedunia

Selamat Memperingati Hari Anti Korupsi Sedunia 2025

Korupsi adalah musuh utama dalam pembangunan yang adil dan berkelanjutan.

Mari kita berkomitmen untuk berperan aktif dalam memberantas korupsi, menjunjung tinggi integritas, dan membangun sistem yang transparan demi tercapainya masyarakat yang lebih adil dan sejahtera.

“Integritas Tanpa Korupsi, Indonesia Lebih Maju.”